8 Agu 2009

Cara Membuat Text Area

Text area adalah kotak kolom yang bentuknya seperti kolom yang ditampilkan di halaman blog, biasanya digunakan untuk saling bertukar banner atau code script html sesama blogger.
Untuk membuat text area anda memerlukan code script html, dibawah ini adalah code script html text area :

<form><textarea>andy-aan-huang.blogspot.com/textarea</textarea></form>


Silahkan copy code diatas

Cara masukkan ke Blog :

* Login ke www.blogger.com
* Pada tampilan Dashboard klik menu tata letak
* Pada tampilan tata letak klik add gadget atau tambah gadget
* Pilih HTML/JAVASCRIPT CODE
* Kemuadian masukkan code html yang anda copy barusan, klik save
* Selesai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar